Latihan Soal Pilihan Ganda Tentang Kisah Nabi Ibrahim dan Ismail Lengkap Jawaban
- Nabi Ibrahim dilahirkan di lingkungan yang warganya banyak menyembah ....a. Mataharib. Berhalac. Pohond. Setan
- Nabi ibrahim juga dikenal sebagai .... para Nabi.a. Bapakb. Ibuc. Anakd. Kakek
- Ayah Nabi Ibrahim bernama ....a. Ismailb. Abu Lahabc. Azzard. Abdullah
- Ayah Nabi Ibrahim menyuruh ayahnya bertaubat karena ia adalah seorang yang bekerja sebagai ...a. Penyembah mataharib. Penyembah berhalac. Penyembah pohond. Penyembah setan
- Istri Nabi Ibrahim bernama Hajar dan ....a. Sarahb. Aminahc. Maryamd. Khadijah
- Nama Raja yang menghukum Nabi Ibrahim adalah ....a. Raja Firaunb. Raja Namrudc. Raja Cesard. Raja Richard
- Nabi Ibrahim adalah Nabi yang imannya ....a. Lemahb. Cukupc. Kuatd. Sedikit
- Saat nabi Ibrahim menghanucrkan berhala yang disembanh di lingkungannya, ia menyisakan berhala yang ....a. Paling kecilb. Paling besarc. Paling burukd. Paling rusak
- Nabi Ibrahim mengingatkan ayahnya untuk ....a. Membunuh raja yang jahatb. Membela yang lemahc. Semangat membuat berhalad. Berhenti menyembah berhala
- Nabi Ibrahim adalah Nabi yang berani, ia berani ....a. Membela para penjahatb. Menangkap para penjahatc. Menangkap pencuri berhalad. Menghancurkan banyak berhala
- Nabi Ibrahim adalah seorang nabi yang sangat ....a. Lucub. Taatc. Penakutd. Tampan
- Sifat Nabi Ibrahim ketika menghadapi para penyembah berhala adalah ....a. Teguh pendirianb. Berkecil hatic. Besar kepalad. Sangat angkuh
- Perilaku Nabi Ibrahim yang perlu kita teladani dalam hal akidah adalah ....a. Belajar dengan rajinb. Tidak pernah menyekutukan Allahc. Menyayangi anaknyad. Mentaati perintah ayahnya
- Nabi Ibrahim menyadari bahwa kaumnya yang menyembah berhala adalah perbuatan yang ....a. Mendatangkan keuntunganb. Muliac. Sesatd. Terpuji
- Karena terus menentang Raja maka Nabi Ibrahim pernah dihukum dengan cara ....a. Dibuang kelautb. Disembelihc. Dicambukd. Dibakar
- Nabi Ibrahim pernah diperintah oleh Allah Ta’ala untuk ....a. Menyembelih anaknyab. Menjual anaknyac. Mengubur anaknyad. Menambah anaknya
- Nabi ismail adalah putra Nabi ibrahim dari istrinya yang bernama ....a. Aminahb. Hajarc. Khadijahd. Hawa
- Kita harus meniru sifat Nabi Ismail yang ....a. Membantah orang tuanyab. Mentaati perintah orang tuanyac. Membenci orang tuanyad. Manja kepada orang tuanya
- Perilaku Nabi Ibrahim tidak menghancurkan semua berhala dan mengalungkan kapaknya di salah satunya bertujuan untuk ....a. Agar ada yang masih disembahb. Agar penduduk berpikir bahwa berhala itu benda matic. Agar berhala itu dianggap hebatd. Agar banyak orang yang mengira ada berhala yang paling kuat
- Nabi Ismail adalah anak yang sangat berbakti kepada Allah dan orang tuanya, sehingga ia tergolong sebagai anak yang ....a. Durhakab. Manjac. Salihd. Pintar
- Nabi Ismail adalah nabi yang sangat .... kepada orang tuanya.a. Sayangb. Takutc. Manjad. Benci
- Nabi Ismail tidak marah karena ditinggalkan oleh ayahnya ketika kecil. Nabi Ismail menyadari itu semua karena ....a. Ayahnya sedang sakitb. Ayahnya akan jadi rajac. Hal itu kehendak Allahd. Hal itu dirahasiakan ibunya
- Ketika api akan membakar Nabi Ibrahim, Allah memerintahkan api untuk menjadi ....a. Kecilb. Semakin besarc. Asapd. Dingin
- Perilaku Nabi Ibrahim untuk mentaati perintah Allah untuk menyembelih putranya tersebut mencerminkan sikap ....a. Pantang menyerahb. Pemberanic. Rela berkorband. Semangat
- Ketika masih kecil Nabi Ismail tinggal bersama ....a. Ayahnya sajab. Ayah dan ibunyac. Ibu tirinyad. Ibunya saja
- Sifat Nabi Ismail yang bisa kita tiru terhadap ayahnya adalah ....a. Membelikan rumahb. Membangunkan rumahc. Merasa kasihand. Tidak pendendam
- Ayah nabi Ismail bernama ....a. Nabi Musab. Nabi Nuhc. Nabi Ibrahimd. Nabi Zakaria
- Saat Nabi Ismail diperintah akan disembelih oleh ayahnya maka ia tetap ....a. Ikhlas karena perintah Allah SWTb. Menolaknyac. Kaburd. Melawan ayahnya
- Nabi Ibrahim dan Ismail tidak mau menyembah berhala, karena percaya bahwa Tuhan jumlahnya hanya ada....a. 2b. 3c. 4d. 1
- Nabi Ibrahim termasuk rasul ulul azmi karena ia memiliki ....a. Kekebalanb. Mukjizatc. Kitabd. Kesabaran yang luar biasa
- Peristiwa ketika Nabi Ibrahim akan menyembelih anaknya dan diganti domba diperingati sebagai hari ...a. Fitrib. Qurbanc. Meugangd. Sembelih
Kunci Jawabannya Klik Disini