BUAH SALAH DAN MANFAATNYA BAGI KESEHATAN


Salah satu manfaat buah salak yang terkenal adalah Untuk mengobati Diare dan Juga Kesehatan mata.

Siapa sih yang tidak mengenal buah yang satu ini, Namun belum tentu banyak orang yang mengetahui khasiat dari buah yang satu ini, Maka dari itu kami dari blog Khasait Buah akan berbagi info di sini sekarang, seperti apakah manfaatnya mari kita simak saja di bawah ini.

Manfaat Dan Khasiat Buah Salak

  • Manfaat Buah Salak Untuk Obat Diare 
  • Ketika anda tidak berhenti-henti BAB atau Diare sebaiknya anda mengkomsumsi buah salak ini, karena salak mempunyai serat yang tinggi sehingga dapat mampu mengobati diare
Khasiat Buah Salak Untuk Kesehatan Mata
  • Buah salak mengandung betakaroten yang sangat baik untuk menjaga kesehatan mata. Dan salak juga lebih besar 5,5 kali dari buah mangga dan 5 kali lebih besar dari semangka.

Manfaat Buah Salak Untuk Diet
  • Bagi anda yang ingin menguruskan badan atau Diet, maka buah salak baik untuk anda kosumsi. Dengan kandungan fitonutrien yang ada di dalam salak dapat membantu diet anda. Salak juga mempunyai 2mg Vitamin C. Kenapa serat bisa membantu? karena serat bisa membuat anda lebih cepat kenyang dan tahan lama.
LihatTutupKomentar